<
Baznas Nunukan





Bincang Santai, Sinergitas Pemerintah Kecamatan Sebatik Timur, Kemenag Dan Baznas Kabupaten Nunukan Di Kampung Sadar Zakat Sebatik Timur

Administrator BAZNAS | Kamis,20 Mei 2021 | View : 1000

Pasca Ramadhan bertepatan 5 Syawal 1442 H bertempat di cafe ochay sebatik, Kepala Kemenag Kab. Nunukan H.M. Saleh bersilaturrahim dengan para kepala KUA dan Penyuluh Agama Islam Non PNS.

Kegiatan silaturrahim ini dipandu langsung oleh Kepala KUA Sebaik Timur M. Asmayadi dan dihadiri oleh Camat Sebatik Timur Wahyuddin, Ketua BAZNAS Kab. Nunukan Zahri Fadli, Penyelenggara Syari’ah H.Andi Asdar, Kepala KUA Sepulau sebatik dan Para Sahabat Baznas yang direkrut dari Penyuluh Agama Islam Non PNS. Senin (17/05) 

Beberapa hal yang di bahas dalam pertemuan tersebut yang pertama terkait dengan tugas utama sahabat baznas yang disampaikan oleh zahri fadli, yang kedua persiapan Focus Group Discusion (FGD) yang direncanakan tanggal 24 Mei 2021mendatang yang Insya Allah akan dihadiri langsung oleh Kakanwil Kemenag Kaltara dan Persiapan Penyuluh teladan disampaikan oleh kepala Kemenag Kab Nunukan.

Wahyuddin selaku camat sebatik timur dalam sambutannya mengatakan :

” Saya sangat mengapresiasi kegiatan seperti ini, Santai dan menambah keakraban kita, dengan suasana santai seperti Ini kita bisa menyampaikan unek unek yang mungkin berat disampaikan dalam kegiatan formal tetapi saat ini kita bisa utarakan dengan semuanya dan saya ucapkan terima kasih karena telah mengundang kami.” ungkap wahyuddin.


Sehubungan dengan tugas pokok sahabat baznas, Zahri Fadli menyampaikan bahwa sahabat baznas itu memiliki tugas pokok yaitu membantu Baznas Kabupaten untuk melakukan edukasi kemasyarakat tentang wajibnya zakat baik secara langsung ataupun melalui media sosial.

Selanjutnya terkait dengan rencana kegiatan FGD yang bertemakan tentang zakat dn Wakaf, H.M. Saleh menyampaikan bahwa dalam FGD nanti kita akan mengundang beberapa instansi terkait, tokoh masyarakat dan tokoh agama. sedangkan terkait dengan zakat, infak dan sedekah ” Saya selaku kepala kemenag sangat salut dengan kekompakan tim kecamatan sebatik timur, Baik camatnya, Kepala KUAnya, kepala desanya dan penyuluh agama islamnya termasuk tokoh masyarakat dan tokoh agamanya selalu kompak. kekompakan inilah yang harus kita pelihara dengan baik sehingga apapun yang direncakan akan berjalan dengan sukses, dan saya berharap Kecamatan lain dapat mencontohi apa yang dilakukan oleh Kecamatan Sebatik Timur. Harap M.Saleh. ( IT KUA Sebatik Timur) (*al)

Share Sosmed :
Lihat Berita Lainya


Tinggalkan Komentar :

Silahkan Isi Komentar Anda Disini
Kirim Komentar
Klik Cari

Berita Terbaru

Tabligh Akbar 1441 H Dan Pelatihan Fardhu Kifayah Di Masjid Al-Muhajirin, Desa Harapan, Kec. Tulin O...
Selengkapnya

Program Mualaf Center Baznas (Mcb) Akan Hadir Di Desa Tataban Tulin Onsoi, Kab. Nunukan...
Selengkapnya

Sosialisasi Gerakan Sadar Zakat Pada Mako Pangkalan Angkatan Laut (Lanal) Kab. Nunukan Dengan Tema M...
Selengkapnya

Sosialisasi Pada Pengadilan Negeri Kelas II Dalam Rangka Mengefektifkan Beberapa Instansi Yg Belum M...
Selengkapnya

Penyerahan Bantuan Sosial (Penanganan Corona Virus Disease / Covid-19) Di Kab Nunukan Sebesar Rp. 5....
Selengkapnya

Pengumpulan Infaq Dan Shodaqoh Pada Kantor Polsek Nunukan Bulan Maret Capai 1 Juta Lebih...
Selengkapnya

Kotak Infaq & Shadaqoh (Kotak Amal) Baznas Kab. Nunukan Pada Praktek Dr.H. Dulman L, M.Kes, So.Og Ca...
Selengkapnya

Bantuan Sosial Penanganan Corona Virus Disease Covid-19 Kepada Dr. Kamardy Nur Syarifuddin Sp.B, M.K...
Selengkapnya

Baznas Kab.Nunukan Hari Ini Kembali Melakukan Disinfeksi Di 3 Tempat Ibadah Yaitu Musholla Al Mustho...
Selengkapnya

Baznas Kab.Nunukan Turun Langsung Ikut Serta Dalam Penanganan Wabah, Pihaknya Melakukan Disinfeksi D...
Selengkapnya

Baznas Kab. Nunukan Memberikan Santunan Untuk Korban Kebakaran Rt.09 Nunukan Barat...
Selengkapnya

133 Mustahik Kabupaten Nunukan Menerima Bantuan Dana Dhuafa Dari Baznas Kab. Nunukan...
Selengkapnya